Resep dan Cara Membuat Rawon Daging Sapi Asli Surabaya


Resep Rawon Asli Surabaya - Indonesia memang sangat kaya sekali dengan masakan nusantara yang sangat beraneka ragam. Dari sabang sampai merauke mempunyai ciri khas masakan nusantara sendiri-sendiri. Salah satu masakan Indonesia yang mempunyai banyak penggemar adalah rawon. Rawon merupakan makanan yang terbuat dari daging, biasanya lebih identik dengan makanan asli jawa timur.

 Bahan Untuk Membuat Resep Rawon

    600 gram daging sapi, potong kecil sesuai selera
    3 batang daun serai, memarkan
    2 lembar daun jeruk yang masih muda
    2 lembar daun salam
    3 cm lengkuas.
    Kecambah secukupnya
    1 L air 
    Minyak goreng secukupnya
    Garam secukupnya

Bahan-Bahan untuk Membuat Bumbu Rawon Yang Dihaluskan 

    5 siung bawang merah
    4 siung bawang putih
    4 buah kluwek, ambil bijinya saja
    2 batang daun bawang, iris tipis
    1 ruas jahe
    1 ruas kunyit
    Ketumbar secukupnya
    3 buah kemiri
    5 buah cabe merah
    Asam sesuai selera
    Garam secukupnya


Langkah-Langkah Untuk Membuat Resep Rawon

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to " Resep dan Cara Membuat Rawon Daging Sapi Asli Surabaya"

Posting Komentar